INFO BITCOIN | BITCOIN, UANG MASA DEPAN?
Banyak perdebatan menarik tentang BitCoin – ada yang skeptis dan ada juga yang percaya bahwa BitCoin adalah sebuah mata uang digital masa depan. Sejak awal mulai diperkenalkan pada tahun 2009 sampai sekarang, BitCoin mendapatkan banyak perhatian dari para pengguna internet–mulai dari sekedar user sampai dengan pakar pakar keuangan.
Saat ini mulai banyak badan badan usaha yang mulai menggunakan BitCoin, dengan banyaknya orang yang menukarkan mata uang USD (membeli BitCoin) akibatnya harga jual BitCoin semakin lama semakin tinggi jika di bandingkan dengan mata uang yang berlaku di dalam kehidupan sehari hari – US Dollar misalnya. Chart pergerakan harga BitCoin bisa anda saksikan di sidebar.
OK! Blog ini tidak mengajak anda untuk serius dan terjun langsung berinvestasi di teknologi mata uang digital BitCoin, blog ini mengajak anda untuk belajar sambil ‘bersenang senang’, iseng iseng berhadiah mendapatkan BitCoin Gratis yang banyak bertebaran di Internet – karena siapa tahu? begitu BitCoin benar benar telah mendunia – anda termasuk orang pertama yang telah mengenalnya — alias tidak terkaget kaget atau terkena syndrome gagap teknologi (gaptek)
Baca:
Apa itu Kriptografi?
Pro Kontra Bitcoin di Indonesia
Baca:
Apa itu Kriptografi?
Pro Kontra Bitcoin di Indonesia
Silahkan kunjungi “BitCoin Log” – blog ini didedikasikan untuk mencatat berita berita penting tentang BitCoin (berita berita dalam bahasa Inggris) – ada juga menu khusus yang disediakan oleh pengelola blog untuk memuat informasi ‘serius’ yang ditulis dalam bahasa Indonesia.
Semoga bermanfaat bagi kita semua !!
0 comments
Posting Komentar
Kami tunggu saran dan kritik via kolom komentar