Image by Anwarizone.blogspot.com |
Perbedaan Title Tag dan Meta Tags | Hello... Mau belajar istilah lagi. Pengetahuan penting sebagai kekuatan artikel. Bukan hanya sekedar pengetahuan namun ini harus kita praktekkan agar website kita dapat diakui website anda patut untuk masuk dalam bagian atas Search Engine sebagai website yang cocok ditaruh tempat paling atas dalam keyword tertentu. Karena dengan Title Tag dan Meta Tags postingan yang kita buat bisa diakui oleh SE. Karena dengan tag yang kita buat akan membuat website kita bisa terangkat ketika suatu keyword diketik. Istilah ini sangat perlu dipahami dan dipraktekkan. Jadi jangan lama-lama.
Kuatkan artikel yang kalian buat dengan menaruh Title Tag dan Meta Tags agar SE dapat mendeteksi website anda terpampang nyata di page 1 dan rangking pertama. Pasti visitor bakal berebut untuk mengunjungi blogmu. Oke guys, mari coba kita pahami bersama.
Title Tag
Pengertian : Title tag digunakan untuk menentukan teks yang muncul di bagian atas dari jendela browser saat mengunjungi halaman Web. Title tag juga muncul sebagai teks link ketika situs muncul dalam hasil pencarian. Atau judul dari sebuah website dan ini adalah bagian terpenting dari penilaian google dalam menghitung algoritma pencarian. Idealnya tittle tag ini adalah unik dan mengandung keyword yang sesuai dengan website.
Kegunaan dalam SEO : Title tag berpengaruh dalam ranking situs. Pastikan bahwa title tag adalah teks yang cocok dan relevan dengan tema halaman Web Sobat.
META Tags
Adalah kumpulan "meta" yang di dalamnya ada Meta Description , Meta Keywords, dan Title. Meta tag ini terlatak di bagian head . Sebenarnya, jika di kupas tuntas tentang meta Tag sampai ke akar-akarnya, ada sekitar 50-60an jenis tag yang digunakan dalam suatu web, tapi, yang paling pokok adalah 3 tag yang sudah saya sebutkan di atas. Atau seperti title tag, meta tag digunakan dalam memberikan deskripsi pada halaman suatu website dan biasanya meta tag ini diberikan pada bagian body pada suatu halaman website.
Tujuan META Tag adalah menyediakan informasi tambahan mengenai sebuah halaman Web.
Tag yang paling berpengaruh dalam Search Engine adalah tag keyword dan tag description
Kegunaan dalam SEO : Penggunaan Tag tersebut dalam suatu web adalah agar situs Sobat terdaftar/terdata di Search Engine.
Baca juga: Istilah Penting Seputar Blogging
Gimana? Sudah ada gambaran tentang Title Tag dan Meta Tags belum? Karena kekuatan artikel berasal dari berbagai unsure dan salah satu dari unsure kekuatan artikel terdapat pada Title Tag dan Meta Tags. Jadi pahami dan praktekkan dalam website kalian agar website kalian menjadi rangking pertama di SE. Dan khususnya buat mbah google perhatian sama kita. Dan akhirnya blog kita terangkat deh di rangking pertama. Dan jangan lupa kalian menyertakan Anchor Text diamana kegunaannya seperti jangkar dalam kehidupan. Ingin tahu apa itu anchor text monggo lanjutkan pertualangan anda.
-----------------------------------
Perbedaan Title Tag dan Meta Tags
Cara Belajar Bisnis Online Langsung Praktek
Bersama Wisatahati Yusuf Mansur | Mudah | Murah | Berkah
Bersama Wisatahati Yusuf Mansur | Mudah | Murah | Berkah
0 comments
Posting Komentar
Kami tunggu saran dan kritik via kolom komentar