Simak 10 Makanan Untuk Darah Rendah yang Berkhasiat

 


Memilih makanan untuk darah rendah adalah salah satu solusi menjaga blood pressure tetap normal. Low blood pressure umumnya tidak berbahaya karena masih sesuai dengan kegiatan yang dilakukan. Oleh sebab itu, jika Anda mengalami gejala hipotensi yang tak kunjung berkurang, periksakan diri Anda ke dokter. Sebagai upaya pencegahan agar kondisi Anda tidak semakin parah, Anda bisa memenuhi asupan tubuh khusus penderita hipotensi. Apa saja yang dianjurkan untuk penderita hipotensi? Berikut rekomendasinya untuk Anda.

1.            Hati Ayam

Umumnya, orang dengan blood pressure di bawah normal mengalami gangguan kesehatan seperti pusing, lesu, mudah lelah, hingga pingsan. Banyak faktor yang menyebabkan blood pressure seseorang di bawah batas normal. Misalnya, dehidrasi, usia, aktivitas padat, hingga gaya hidup yang tidak sehat.

Asam folat yang banyak terkandung dalam hati ayam diyakini sangat baik bagi penderita hipotensi. Mengkonsumsi hati ayam serta jeroan lainnya dapat mengontrol sekaligus menstabilkan low blood pressure.

2.            Daging Merah

Untuk mengatasi dan menghindari gejala hipotensi, Anda bisa mengkonsumsi daging merah. Makanan untuk darah rendah satu ini kaya akan kandungan vitamin B12. Daging merah tak hanya bagus bagi penderita hipotensi, tapi juga bagus untuk Anda yang menderita anemia.

3.            Telur

Telur juga salah satu sumber vitamin B12, khususnya bagian kuning telur. Cara terbaik mengkonsumsi telur adalah dengan merebusnya. Selain itu, Anda juga bisa mengolah telur bersama bahan masakan lainnya.

4.            Sereal

Sereal terutama yang terbuat dari gandum sangat baik bagi Anda yang menderita hipotensi. Dalam sereal gandum juga banyak terdapat vitamin B12. Disarankan Anda mengkonsumsi sereal gandum secara rutin untuk menjaga blood pressure Anda tetap normal.

5.            Kacang-kacangan

Produk kacang-kacangan juga merupakan asupan yang baik bagi penderita hipotensi. Disarankan Anda rutin memakan kacang-kacangan karena mengandung nutrisi yang sangat baik. Khususnya jika Anda sedang menjalankan diet. Kacang-kacangan juga bisa membantu mengontrol blood pressure agar lebih normal.

6.            Minyak Zaitun

Di dalam minyak zaitun banyak terkandung zinc, zat besi, serta vitamin E. Kandungan tersebut amat baik bagi orang yang memiliki keluhan hipotensi. Minyak zaitun dapat Anda konsumsi dengan cara dicampurkan pada minuman maupun digunakan ketika memasak menu diet Anda.

7.            Buah Pisang

Buah satu ini banyak mengandung gizi, vitamin, serta mineral yang baik untuk tubuh. Mengkonsumsi buah pisang dapat membantu mengontrol dan menstabilkan blood pressure Anda. Pisang tak hanya dianjurkan untuk dikonsumsi penderita hipotensi. Buah ini juga sangat bagus untuk penderita hipertensi.

8.            Buah Lemon

Lemon adalah salah satu buah yang disarankan untuk penderita hipotensi. Selain kaya akan air dan serat, lemon juga banyak mengandung vitamin C serta antioksidan. Kedua kandungan tersebut berperan penting dalam melancarkan blood circulation dan menstabilkan blood pressure.

9.            Sayur Bayam

Bayam diketahui kaya akan natrium, zat besi, serta asam folat yang sangat berguna mengatasi anemia. Bayam juga banyak mengandung kalsium, protein, serta kalium yang sangat bermanfaat untuk memelihara kesehatan tubuh Anda.

10.         Wortel

Wortel merupakan sumber vitamin C, air, serat, dan natrium yang sangat baik untuk penderita hipotensi. Cara terbaik untuk mendapatkan nutrisi dalam wortel adalah dengan mengkonsumsinya secara langsung atau dijadikan jus. Selain bagus untuk mengontrol blood pressure, wortel juga cocok bagi Anda yang sedang menjalankan program diet. Konsumsi wortel secara rutin agar Anda bisa mendapatkan hasil yang optimal.

Itu tadi beberapa rekomendasi makanan untuk darah rendah. Disamping bermanfaat untuk menjaga serta menaikkan blood pressure, rekomendasi di atas juga sangat baik untuk kesehatan tubuh Anda.

 

 

 

0 comments

Posting Komentar

Kami tunggu saran dan kritik via kolom komentar